Sambut Hari Raya Islam1439 H, SMPN 1 Lasolo Laksanakan Dzikir/Istighoma

  • Bagikan

Kampung Konut
Wanggudu, – Dalam menyambut Hari Raya Islam 1439 H yang jatuh hari Kamis (20/9) kemarin. Siswa siswi Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 Lasolo melakukan dzikir /istighosa.

Kegiatan yang dilaksanakan di Mushollah SMPN 1 Lasolo turut dihadiri Camat Lasolo, Sabarudin, Kepala Sekolah La Burhan beserta para guru.

Pantauan Kampungsultra.com, masing-masing kelas menyediakan nasi tumpeng. Sebanyak 14 nasi tumpeng akan di nilai oleh dewan juri yang telah di tunjuk.

Dalam penyampainnya KS SMPN 1 Lasolo, La Burhan mengatakan, bahwa dalam tahun baru islam ini semoga kita meningkatkan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa

“Karna dengan tahun baru kita belajar untuk tidak menciptakan kelakuan yang jauh dari cermin pelajar dan tidak terpengaruh narkoba yang bisa merugikan siswa siswi serta orang tua murid,”pungkasnya. (KS/Athien)

  • Bagikan